VTube Exchange Counter! Hal Penting Yang Wajib Diketahui Member Dalam Melakukan Transaksi View Point
Saking banyak member yang bergabung dengan bisnis vtube, tak heran jika ada pihak lain yang ingin mencari keuntungan dengan cara yang salah dengan menipu. Beberapa member yang belum paham dengan cara bertransaksi di exchange counter, menjadi korban penipuan.
Hal ini sangat disayangkan, karena vtube sudah beberapa kali mengingatkan dengan tegas dan terperinci dalam memberitahukan kepada semua member tentang bagaimana cara yang benar dalam jual-beli view poin (VP).Oleh karena itu saya rasa informasi yang akan saya bagikan ini sangat penting untuk diketahui semua member vtube. Berikut dibawah ini yang perlu diperhatikan serta ditaati bagi siapapun yang ingin bertransaksi VP.
Informasi Transaksi Di Exchange Counter
⚠️ Pembeli dapat melakukan protes saat Transaksi berjalan 150 Menit.⚠️ Dalam 3 Jam, jika Pembeli tidak mengupload bukti pembayaran maka Transaksi akan dibatalkan oleh sistem. Perusahaan tidak bertanggungjawab apabila Penjual tidak dapat mengembalikan uang anda kembali.
⚠️ Dalan 3 Jam, jika Pembeli tidak mengupload bukti pembayaran maka, akan dibatalkan secara otomatis oleh sistem.
⚠️ Penjual dapat melakukan protes saat Pembeli telah mengupload bukti pembayaran
⚠️ Jika Telah mengajukan protes Atau Status menjadi protes/appeal/banding/menarik mohon menunggu 1x72 jam kerja.
⚠️ Bagi Penjual, cek terlebih dahulu Rekening anda sebelum melakukan konfirmasi pembayaran. Jika Penjual Melakukan konfirmasi pembayaran namun uangnya Belum masuk ke rekeningnya maka, Perusahaan tidak bertanggungjawab atas kerugian yang dialami oleh Penjual.
⚠️ Dalam melaporkan masalah anda (Transaksi Exchange Counter) selalu sertakan foto bukti berikut ini :
- Foto akun Exchange Counter
- Foto status Transaksi di Exchange Counter
- Foto slip pembayaran
- Foto mutasi rekening terbaru
- ID yang bermasalah / melakukan transaksi di Exchange Counter
- Informasi akun Penjual (yang berisi data Rekening, nama Penjual dan nomor pemesanan) di Exchange Counter
Informasi Exchange Counter
- Exchange Counter Buka Pukul 08.00 - 00.00 WIB
- Group Exchange Counter Buka Pukul 10.00 - 22.00 WIB
Informasi JUAL / BELI / KIRIM VP
- Minimal kirim VP dari aplikasi vtube ke Exchange Counter ialah 1 VP [belum termasuk biaya pengiriman]
- Minimal kirim VP dari Exchange Counter ke aplikasi vtube ialah 1 VP
- Maksimal kirim 300 VP [Sekali pengiriman dari aplikasi vtube ke Exchange Counter dan dari Exchange Counter ke aplikasi vtube]
- Dalam sehari maksimal kirim 2000 VP [Dari aplikasi vtube ke Exchange Counter dan dari Exchange Counter ke aplikasi vtube]
- Minimal jual / beli 5 VP, maksimal jual / beli 300 VP dalam 1 kali pemesanan
- Maksimal jual / beli 2000 VP dalam sehari
- Maksimal 3 kali pemesanan (Jual / beli) dalam 1 (satu) transaksi secara bersamaan
Link Exchange Counter
https://www.leadingoutsource.comLink Group Exchange Counter
http://bit.ly/VCS_ExchangeCounterAdmin Resmi
👤 @VtubeAdmin_Indonesia👤 @Vtube_Admin
Bantuan
👤 @BloggerManadoDengan adanya informasi ini, semoga member yang baru lebih berhati-hati dalam bertransaksi di exchange counter. Jika merasa informasi ini penting, silahkan bagikan ke grup atau team vtube sobat.
Open Comments
Close Comments
Posting Komentar untuk "VTube Exchange Counter! Hal Penting Yang Wajib Diketahui Member Dalam Melakukan Transaksi View Point"
Silahkan Berkomentar Dengan Bijak Dan Saling Menghargai..!